Tag: Angkutan Wisata
DENPASAR, NusaBali - Kualitas angkutan wisata di Bali menjadi sorotan insan pariwisata, sebab mulai tergiring sistem pasar bebas dengan memainkan tarif harga.
DENPASAR, NusaBali - Perhimpunan Angkutan Wisata Bali(Pawiba) berancang-ancang melakukan sosialisasi terkait penerapan labeling angkutan wisata di Bali. Hal tersebut menyusul Peluncuran Pelabelan Angkutan Pariwisata Kreta Bali Smita (Senin,4/9) oleh Gubernur Bali Wayan Koster di Gedung Kertha Sabha, Jaya Sabha, Denpasar.
DENPASAR, NusaBali - Usai Lebaran pesanan armada menurun. Bahkan penurunan hingga persen. Perhimpunan Angkutan Wisata Bali (Pawiba) menaruh harapan besar pada Juni mendatang bisa pulih kembali, terutama pesanan angkutan untuk siswa liburan.
DENPASAR, NusaBali
Upacara keagamaan mulai Purnama Kadasa pada Buda Umanis Prangbakat, Rabu (5/4), terutama Karya Ida Bhatara Turun Kabeh di Pura Agung Besakih, Karangasem dan di Pura Ulun Danu Batur, Kintamani, Bangli, menjadi berkah bagi pemilik angkutan wisata.
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta bertatap muka dengan para pengusaha dan pengemudi (driver) angkutan pariwisata yang beroperasi di Kecamatan Nusa Penida, Klungkung.
Angkutan pariwisata selama Karya Agung Panca Walikrama lan Ida Bhatara Turun Kabeh di Pura Besakih tetap parkir di Terminal Pura Manik Mas.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Buleleng 21 Dec 2024 Dinsos Temukan 140 KK Miskin Tercecer
-
Denpasar 21 Dec 2024 Denfest Ke–17 Libatkan Ratusan UMKM
-
-
-
Denpasar 20 Dec 2024 Disperindag Denpasar Gelar Pasar Murah
-
Badung 20 Dec 2024 Terjangan Sampah Kiriman Semakin Parah
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.